Realisasi subsidi pemerintah sepanjang 2025 capai Rp 281,6 triliun
Kita Tekno-JAKARTA. Realisasi belanja subsidi pemerintah sepanjang tahun 2025 mencapai Rp 281,6 triliun. Kementerian Keuangan mengaku telah membayarkan kepada BUMN penugasan di akhir Desember, atau sudah terserap 91,4% terhadap pagu APBN 2025. Pembayaran tersebut mencakup subsidi energi maupun non-energi yang dialokasikan untuk menjaga daya beli masyarakat. Wakil Menteri Keuangan Suahasil Nazara menjelaskan besaran subsidi energi sangat...
Read moreUsai ditetapkan tersangka korupsi kuota haji, Gus Yaqut segera dipanggil dan ditahan
Siapa Yaqut Cholil Qoumas? Ini profil eks menteri agama yang kini tersangka KPK dan perjalanan kasus
Ringkasan Berita: Yaqut Cholil Qoumas adalah mantan Menteri Agama RI yang ditetapkan KPK sebagai tersangka kasus dugaan korupsi kuota haji 2024. KPK mengungkap adanya perubahan pembagian kuota haji tambahan yang diduga melanggar Undang-Undang dan merugikan keuangan negara. Kasus ini menjadi sorotan nasional karena menyangkut tata kelola ibadah haji dan integritas pejabat publik. Kita Tekno - Mantan Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas...
Read more